Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 8 April 2023 Malam ini

Unai Emery dan Ollie Watkins adalah 2 protagonis utama kebangkitan Aston Villa di paruh kedua English Premier League (EPL) musim ini. Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 8 April 2023 The Villans akan mendominasi laga. Sejak dilatih Emery, Aston Villa terus mendapatkan hasil positif sampai pekan ini.

Di pekan ke-30 Liga Inggris 2022/2023, Aston Villa akan menghadapi Nottingham Forest di kandang sendiri. Nottingham sedang berada dalam kondisi buruk dan terancam masuk posisi 3 terbawah (zona degradasi). Kemenangan terakhir Nottingham Forest didapatkan dari Leeds United 1-0 Februari lalu.

Jadwal Aston Villa vs Nottingham Forest

Jadwal-Aston-Villa-vs-Nottingham-Forest

Pertandingan antara Aston Villa melawan Nottingham Forest akan diselenggarakan di Villa Park pada Sabtu, 8 April 2023. Pertandingan tersebut akan dimainkan pada pukul 21.00 WIB. Aston Villa dijagokan meraih poin penuh di kandang. Peluang kemenangan Ollie Watkins cs. atas Nottingham sangat tinggi.

Preview Aston Villa vs Nottingham Forest

Selepas menang dari Leeds, Nottingham menderita 5 kekalahan dan 3 hasil seri. Bukan modal yang baik untuk menghadapi Aston Villa yang mulai merangsek ke zona kompetisi Eropa. Buruknya performa Nottingham disadari pelatih dan pemainnya. Laga menghadapi Villa akan krusial dan bisa menentukan.

Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 8 April 2023 Aston Villa akan membuat Nottingham menderita sepanjang laga. Ollie Watkins akan menjadi pembeda dan menjadi ancaman serius untuk Nottingham. Aston Villa sendiri masih tidak bisa diperkuat oleh Philippe Coutinho dan Boubacar Kamara.

Nottingham Forest vs Aston Villa H2H dalam 5 pertandingan terakhir keduanya.

  • 10 Oktober 2022

Nottingham Forest 1 – 1 Aston Villa

  • 13 Maret 2019

Nottingham Forest 1 – 3 Aston Villa

  • 28 November 2018

Aston Villa 5 – 5 Nottingham Forest

  • 13 Januari 2018

Nottingham Forest 0 – 1 Aston Villa

  • 23 September 2017

Aston Villa 2 – 1 Nottingham Forest

Prediksi susunan pemain Aston Villa vs Nottingham Forest:

  • Aston Villa (4-4-2): E. Martinez; A. Moreno, T. Mings, E. Konsa, A. Young; E. Buendia, D. Luiz, J. Mcginn, J. Ramsey; O. Watkins, L. Bailey
  • Nottingham Forest (4-3-2-1): K. Navas; H. Toffolo, M. Niakhate, Felipe, N. Williams; Danilo, R. Freuler, O. Mangala; E. Dennis, B. Johnson, M. Gibbs-White

Pertemuan pertama keduanya musim ini berakhir dengan hasil imbang. Nottingham Forest vs Aston Villa, Oktober 2022 lalu berakhir dengan skor 1-1. Lain Oktober lain April, Aston Villa kini menjelma menjadi kekuatan baru yang sedang tidak terhentikan dan bisa berlaga di kompetisi Eropa musim depan.

Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 8 April 2023

Preview-Aston-Villa-vs-Nottingham-Forest

Mengacu pada performa keren dari Aston Villa, sulit bagi Nottingham Forest untuk mendapatkan kemenangan di Villa Park. Hasil seri merupakan hasil yang bernilai untuk Nottingham. Laga Aston Villa melawan Nottingham Forest pekan ini akan menjadi laga dimana Villa mendominasi laga dan lawan.

Aston Villa diprediksi bisa menang dengan margin 2 gol. Skor kemenangan Aston Villa atas Nottingham Forest adalah 2-0. Villa berada dalam kondisi mental yang baik dan tampak termotivasi untuk mengakhiri musim di zona kompetisi Eropa. Nottingham akan mati-matian bermain di Liga Inggris musim depan.

Kedua tim memang berada dalam kondisi kontras dengan performa yang kontras juga. Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 8 April 2023 Ollie Watkins akan kembali mencetak gol dan The Villans meraih 3 angka di kandang. Nottingham akan semakin kesulitan menjauh dari zona degradasi EPL musim ini.

Baca Juga: